Korean names

September 01, 2019




Korean Names

      Nama korea biasanya terdiri dari 3 suku-kata. Suku-kata pertama adalah Surname/ last name (marga), dan kedua suku-kata berikutnya adalah Given name (nama pemberian). Di korea, marga selalu berada di depan (berkebalikan dengan susunan English) 
1. Terkadang given name hanya terdiri dari satu suku-kata saja, contoh : 김구, 허웅.
2. Namun given name juga bisa terdiri atas 3 suku-kata atau lebih, 김세레나, 박새미나. 
3. Adapula marga yang memiliki dua suku-kata, 독고, 황보.

Berikut adalah beberapa marga yang umum digunakan :
Kim
Lee
Park
Choi

Jang
Nam
Hong
Heo
Seo
Bae
Jo
No
Jeong
Jeon
Im
Oh
Kang
Ahn
Han
Shim
Yoon
Song


Penyebutan nama :
1. -digunakan kepada seseorang yang belum dikenal (lebih sopan)
   Full name : 김민수 씨
   Given name : 민수 씨
2. -/digunakan kepada seseorang yang sudah akrab, lebih muda, atau anak kecil
   -= namanya berakhiran konsonan (유진아)
   -= namanya berakhiran vokal (유미야)
3. -digunakan sebelum partikel
    효진이를 ......
    영민이는 ..........
4. Name + title
    Digunakan ketika memanggil nama seseorang yang lebih tua atau berkedudukan lebih tinggi dan dihormati.
   김인호 선생님 (Mr. Kim Inho)
   김 선생님 (Mr. Kim)


Source : korean a comprehensive grammar by Jaehoon Yeon and Lucien Brown, 33-34

You Might Also Like

0 comments